Berita Transfer: Raksasa Premier League, Chelsea, dikabarkan makin serius untuk mendatangkan bek tengah Manchester City, John Stones, di musim panas tahun ini. Kabarnya The Blues siap menawar Stones dengan nilai transfer 385 miliar rupiah. Masa depan Stones di Manchester City dalam beberapa pekan terakhir menjadi salah satu topik yang hangat…